
Asuransi Bumida Melakukan Penyerahan Beasiswa Bumida untuk Mahasiswa Berprestasi di Politeknik Negeri Nunukan
Penyerahan beasiswa ini merupakan bagian dari program rutin yang telah berjalan selama 4 tahun berturut-turut, sebagai bentuk komitmen Bumida dalam mendukung dunia pendidikan. Selain itu, kerjasama ini juga mencakup jaminan asuransi kecelakaan diri bagi seluruh mahasiswa dan mahasiswi serta asuransi aset kampus Politeknik Nunukan.
Berita Selengkapnya »